
Nah di artikel ini saya akan mencoba menjelaskan dengan bahasa saya kepada temen-temen yang belum paham mengenai pengertian dari paypal. Paypal adalah salah satu perusahaan jasa yang menyediakan fasilitas kepada anggotanya untuk bisa melakukan transaksi pembelian, penjualan dan menerima pembayaran uang via internet. Paypal juga bisa dikatakan bank internet.
Uang yang anda punyai di account paypal bisa di transfer ke rekening beberapa bank yang ada di indonesia.
Untuk memulai bisnis internet anda, saya sarankan agar anda memiliki account paypal. Pilih Premier Account.